Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Juli, 2017

Cara Membedakan Mobil Bekas Taxi atau Bukan

Bagaimana cara membedakan mobil bekas taxi atau bukan? Harganya yang mahal membuat kita sering mencari alternatif untuk membeli sebuah mobil. Salah satunya ialah membeli mobil bekas yang harganya tentu lebih murah. Jika kita pintar dalam memilih mobil bekas tersebut kualitas dan performanya tidak kalah jauh dengan produk mobil barunya. Perlu Anda ketahui, ada dua macam mobil bekas menurut asal usulnya. Pertama adalah mobil bekas penggunaan pribadi. Kedua yaitu mobil bekas untuk taxi. Biasanya harga mobil bekas taxi ini lebih murah sedikit daripada mobil bekas pribadi. Namun pemilihannya jauh lebih sulit mengingat kebanyakan mobil bekas taxi telah digunakan untuk menempuh jarak yang sangat jauh. Hal ini tentu berpengaruh sekali terhadap performanya yang menurun. Oleh sebab itu, sangat disarankan membeli mobil yang bekas pemakaian pribadi dibandingkan dengan mobil yang bekas dipakai untuk taxi. Dengan selisih harga yang tidak terlalu signifikan, Anda bisa mendapatkan barang yang mutu

Penyebab Mobil Menjadi Boros Bahan Bakar

Apakah penyebab mobil tiba-tiba menjadi boros bahan bakar? Tidak sedikit orang yang ingin memiliki mobil sendiri untuk mendukung aktivitasnya sehari-hari. Selain terasa lebih nyaman dibandingkan dengan sepeda motor, mengendarai mobil juga mampu menaikkan gengsi. Hal ini tidak terlepas dari harga sebuah mobil yang setara dengan rumah sederhana, bahkan untuk mobil bekas sekalipun. Namun sepatutnya mobil harus mempermudah kehidupan kita, bukan malah menjadi sebuah beban tersendiri. Misalnya mobil yang tiba-tiba mengalami kerusakan di bagian tertentu hingga membuatnya boros bensin. Mobil yang seperti ini sudah tidak sehat lagi sebab bukannya membantu Anda, tetapi justru merepotkan dan menguras dompet. Satu-satunya jalan keluar yang harus diambil ialah menemukan sumber penyebab masalahnya kemudian melakukan perbaikan secara tepat. Setidaknya ada 5 faktor pemicu yang kerap menyebabkan mobil menjadi boros bahan bakar, yaitu : Saringan Udara Tersumbat Saringan udara (air filter) ber

Ini Nih Penyebab Mobil Anda Cepat Panas!

Apakah faktor-faktor yang dapat menyebabkan mobil cepat panas? Mobil merupakan kendaraan bermotor yang sangat bermanfaat untuk mendukung aktivitas keseharian kita. Apalagi jika kita terbiasa pergi beramai-ramai. Dengan mengendarai mobil sendiri, biaya perjalanan pun bisa dihemat semaksimal mungkin. Adanya AC dan pengharum di dalam mobil juga membuat suasana selama di perjalanan menjadi lebih nyaman dan menyenangkan. Namun kadang-kadang mobil pun bisa mengalami masalah. Salah satu masalah yang kerap dirasakan oleh pemilik mobil lama ialah mesin kendaraannya yang cepat panas. Kondisi mesin yang terlalu panas atau overheating ini bakal membuat tenaga yang dihasilkannya pun loyo. Mobil tidak mampu berlari sesuai dengan keinginan kita. Bahkan tak jarang kalau terus dipaksakan, maka mobil tersebut akan mogok di tengah perjalanan. Anda tentunya tidak mau kejadian semacam ini menimpa mobil kesayangan, bukan? Oleh sebab itulah, tak ada salahnya juga Anda mengetahui apa saja sih hal-hal yang

5 Tips agar Mesin Mobil Tidak Cepat Panas

Ingin agar mesin mobil Anda tidak cepat panas? Pergerakan bakal selalu menghasilkan energi panas. Begitu pula dengan mesin mobil yang memiliki perputaran rotasi yang cepat sekali. Sayangnya panas yang ditimbulkan oleh perputaran mesin saat bekerja ini juga dapat menimbulkan efek negatif. Salah satunya adalah performa mesin akan melemah hingga lama-kelamaan menyebabkan kerusakan. Oleh sebab itu, pihak pabrikan otomotif sengaja menanamkan radiator ke dalam perangkat mobil. Radiator mempunyai tugas utama untuk menurunkan atau mendinginkan suhu sehingga mesin mobil tidak cepat panas. Prinsip kerja dari komponen ini yaitu menyerap panas dari mesin menggunakan suatu cairan bersirkulasi yang disebut radiator coolant. Radiator sangat dibutuhkan oleh mesin mobil untuk menjaga performanya tetap stabil. Melihat fungsinya yang sangat penting tersebut, Anda harus senantiasa merawat radiator supaya tetap dapat bekerja dengan baik. Ketidakpedulian Anda terhadap kondisi radiator akan semakin memper

Perbedaan Sepeda Motor Injeksi VS Karburator

Apakah perbedaan antara sistem sepeda motor injeksi dan karburator? Semua kendaraan bermotor pasti memiliki sebuah perangkat sistem yang bertugas untuk menyuplai bahan bakar. Sistem tersebut kemudian mengolah bahan bakar sedemikian rupa sehingga menjadi campuran yang akan diteruskan ke dalam ruang pembakaran. Sepeda motor pada mulanya menggunakan sistem karburator sebagai perangkat penyuplai bahan bakar. Namun kini sistem tersebut sudah digantikan oleh sistem injeksi yang diklaim memiliki kinerja yang lebih baik. Pada dasarnya, perbedaan utama antara sistem karburator dan sistem injeksi terdapat pada proses penghisapan bahan bakar hingga menuju ke ruang pembakaran. Pada sistem karburator hisapan diperoleh dari pergerakan piston di bagian silinder. Sementara pada sistem injeksi, ada injektor khusus yang bertugas menyemprotkan bahan bakar ke ruang bakar. Karena sistem injeksi mampu menyeimbangkan antara volume bahan bakar yang disemprotkan dan kebutuhan mesin, maka proses pembakarannya

Kenapa Mobil Tidak Bisa Distarter?

Apakah Anda sedang bermasalah dengan mobil yang tidak bisa distarter? Kita semua pasti sudah tahu kalau ingin menyalakan mesin mobil harus dengan melakukan starter terlebih dahulu. Tetapi apa jadinya kalau tombol starter sudah ditekan berkali-kali tetapi mesin mobil tetap tidak mau menyala? Tenang Anda jangan cemas karena semua masalah pasti ada solusinya. Untuk mengetahui apa sih penyebab sebenarnya mobil Anda tidak dapat distarter bisa dilakukan dengan memeriksa gejala-gejala yang muncul. Setiap sumber masalah macetnya starter mobil pasti memiliki beberapa tanda yang berbeda. Jika Anda memperhatikannya dengan baik dan berhasil mengenali gejala tersebut, Anda bahkan bisa memperbaikinya sendiri. Oleh sebab itu, pada kesempatan kali ini kami akan memberikan informasi tanda-tanda yang sering muncul saat mobil tidak bisa distarter. Beberapa gejala-gejala tersebut di antaranya : Lampu indikator baterai dan oli yang terdapat di dashboard mobil tidak menyala. Penyebabnya yaitu koto

5 Tips agar Mobil Putih Tidak Menguning

Ingin agar mobil putih yang Anda miliki tidak menguning selama-lamanya? Semua orang memiliki kesukaan akan warna mobil yang berbeda-beda. Ada orang yang suka dengan mobil berwarna hitam karena keren, mobil yang warnanya perak atau emas karena terlihat mewah, serta mobil yang berwarna colorfull sebab tampak funky dan berjiwa anak muda. Beberapa orang lainnya juga lebih cinta terhadap mobil berwarna putih karena kesan elegan yang dimilikinya. Apapun warna mobil yang Anda pilih, usahakan sesuai dengan selera pribadi dan karakteristik diri sendiri supaya tidak bosan. Khusus untuk mobil yang dihiasi dengan warna putih, perawatan mobil yang seperti ini lebih sulit daripada warna yang lain. Kenapa? Sebab risiko rusaknya warna putih tersebut jauh lebih besar. Kalau untuk warna lain mungkin hanya sebatas pudar saja sehingga perubahannya tidak terlalu kentara. Berbeda dengan warna putih pada mobil yang lambat laun bisa berubah menjadi kekuning-kuningan. Kalau sudah begini, kesan elegan pada mo

3 Penyebab Sepeda Motor Tersendat-sendat

Mengapa sepeda motor menjadi tersendat-sendat? Mayoritas penduduk Indonesia memilih sepeda motor sebagai kendaraan untuk menunjang aktivitas sehari-hari. Salah satu alasan utamanya adalah hemat biaya. Meskipun harganya mahal, membeli sepeda motor terasa lebih mudah berkat adanya sistem pembayaran kredit. Kebutuhan bensin yang diperlukan oleh kendaraan roda dua ini pun tidak terlalu banyak. Bahkan jika dibandingkan dengan ongkos naik kendaraan angkutan umum, mengendarai motor masih lebih murah dan lebih cepat sampai ke tujuan. Sama seperti kata peribahasa bahwa tidak ada yang sempurna di dunia ini. Demikian pula dengan sepeda motor yang lambat laun akan mengalami kerusakan pada komponen-komponennya. Masalah yang kerap dikhawatirkan oleh para pengguna motor adalah kinerja mesinnya yang menjadi tersendat-sendat. Hal ini membuat kecepatan lari sepeda motor tersebut pun menjadi tidak stabil. Jika kondisi tersebut terus dibiarkan, mesin akan ngadat/matia dan akhirnya mogok di tengah jalan.

Pengen Beli Motor Sport? Baca Tips Memilihnya!

Apakah Anda sedang berencana membeli sepeda motor sport baru? Motor sport masih menjadi pilihan utama bagi para pria yang ingin tampil keren dengan kendaraannya. Bodinya yang besar dengan desain maskulin dan performa handal membuat siapa pun yang menaiki sepeda motor sport akan kelihatan menarik. Meski begitu, bukan berarti para wanita tidak cocok mengendarai motor sport. Seorang wanita yang menggunakan motor sport justru terlihat lebih menantang di mata lawan jenisnya. Pemilihan motor sport juga biasanya didasarkan pada tenaga yang dihasilkannya. Seperti kita tahu, motor sport selalu dibekali mesin yang mempunyai kekuatan jauh lebih besar dibandingkan dengan sepeda motor matic . Hasilnya motor ini sanggup mempersembahkan performa kendaraan yang sangat tangguh. Motor sport mampu berlari kencang dengan percepatan yang baik sekali. Motor ini pun sangat lincah dalam menaklukkan berbagai kondisi medan. Tidak heran, sepeda motor sport merupakan jenis motor yang paling layak Anda beli ap