Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Agustus, 2018

Tips Merawat Lampu Sepeda Motor agar Awet

Sepeda motor tidak bisa tidak menggunakan lampu. Lampu adalah salah satu aksesori yang sangat penting bagi kendaraan beroda dua ini. Adanya lampu memungkinkan Anda tetap bisa mengendarai sepeda motor pada malam hari. Anda tidak perlu takut berkendara pada saat kondisi sedang gelap gulita. Lampu-lampu yang terpasang pada motor akan menerangi kondisi jalan di depan sehingga Anda tetap dapat berkendara dengan aman dan nyaman. Untungnya produk lampu untuk sepeda motor sudah dirancang secara khusus. Lampu tersebut telah dirancang sedemikian rupa agar mempunyai daya tahan yang tinggi serta tidak gampang rusak ketika digunakan dalam kondisi cuaca yang buruk. Meskipun demikian, Anda tetap harus melakukan perawatan terhadap lampu tadi. Bagaimana pun lampu yang dirawat dengan baik pasti akan terjaga performanya serta mempunyai usia pakai yang lebih lama. Untuk merawat lampu sepeda motor, berikut ini caranya! Tips 1. Tidak Boleh Kemasukan Air Seperti kita ketahui, semua perangkat lis

Jurus Jitu Memilih Lampu Depan Aftermarket yang Tepat

Lampu depan pada sepeda motor memiliki peranan yang sangat penting. Selain sebagai lampu penerang utama, lampu ini juga dapat mendukung keamanan di jalan raya. Berkat lampu ini, pengendara lain bisa lebih awas dalam menyadari keberadaan kita. Oleh sebab itu, peraturan lalu lintas di Indonesia mewajibkan semua kendaraan untuk menyalakan lampu depannya di setiap waktu. Sebab memang lampu ini sangat berguna bagi Anda. Seiring dengan berjalannya waktu pemakaian, kondisi lampu depan akan semakin menurun. Ada masanya lampu ini mengalami kerusakan sehingga mengakibatkannya mati total. Anda harus segera menggantinya dengan lampu baru supaya keamanan Anda selama mengendarai sepeda motor tetap terjamin. Dan tentunya agar Anda tidak terkena tilang oleh polisi akibat lampu depan yang mati. Lampu depan aftermarket bisa menjadi pilihannya. Silakan ikuti saran-saran dari kami berikut ini dalam memilih lampu depan aftermarket. Pilih Lampu yang Berjenis Halogen Kami menyarankan Anda membe

Mengenal Sistem Kelistrikan pada Sepeda Motor

Sepeda motor adalah kendaraan bermotor yang mempunyai dua roda. Ini merupakan salah satu alat transportasi yang sangat disukai oleh masyarakat. Terutama karena fleksibilitas dan kemampuan yang dimilikinya begitu tangguh. Sepeda motor memiliki performa yang sangat baik untuk melintasi jalan dengan kondisi yang beraneka ragam, Bahkan jalan yang tidak dapat dilewati menggunakan mobil pun bisa ditaklukkan dengan mudah memakai sepeda motor. Sepeda motor menggunakan bahan bakar berupa bensin. Bensin ini akan diolah sedemikian rupa oleh komponen-komponen penyusun sepeda motor sehingga mengalami perubahan wujud dari energi kimia menjadi energi listrik. Energi listrik yang sudah berhasil dimunculkan lantas dikelola oleh sistem kelistrikan untuk didistribusikan ke komponen yang membutuhkan. Beginilah seterusnya proses penyaluran listrik pada sepeda motor berlangsung. Tahukah Anda, terdapat 3 bagian yang menyusun sistem kelistrikan sepeda motor, yaitu : Spul dan Koil Sistem kelistri

Memilih Bohlam Lampu Depan yang Terang dan Tidak Panas

Sepeda motor membutuhkan lampu depan sebagai sumber penerangan yang utama. Lampu ini memiliki peranan yang sangat penting. Dengan adanya lampu tersebut, maka kondisi jalan di depan menjadi terang. Anda tetap dapat berkendara dengan aman pada saat malam hari sebab masih bisa melihat kondisi jalan di depan dengan jelas. Bayangkan kalau kinerja lampu ini tidak optimal, Anda sendiri yang akan mengalami kesulitan ketika berkendara. Setiap produk sepeda motor sudah dilengkapi dengan lampu depan yang standar bawaan dari pabriknya. Kadang-kadang sinar yang dihasilkan oleh lampu tersebut tidak terlalu baik. Lampu ini tak bisa menyala sesuai dengan kebutuhan kita. Ada kalanya lampu utama menyala dengan sinar yang tidak terlalu terang dan cenderung redup. Tak sedikit pula pengguna yang mengeluh karena lampu depan menghasilkan panas yang berlebih sehingga boros listrik dan cepat rusak. Anda harus memutar otak untuk mencari lampu pengganti yang mampu bersinar lebih terang serta tidak pana

3 Penyebab Lampu Depan Motor Redup saat Digas

Sepeda motor dilengkapi dengan lampu di bagian depannya. Fungsi lampu ini adalah sebagai alat penerangan utama bagi pengendara motor. Anda dapat melihat kondisi jalan yang ada di depan secara jelas berkat adanya lampu depan tersebut. Begitu pula pada saat malam hari, Anda bisa lebih leluasa mengendarai sepeda motor. Lampu depan benar-benar mempunyai peranan yang sangat penting bagi kendaraan. Setelah digunakan beberapa waktu, lampu depan(headlamp) bisa mengalami kerusakan. Ada beberapa bentuk kerusakan yang dapat menimpa lampu ini. Misalnya yaitu nyala lampu ini yang menjadi redup pada saat Anda memasukkan gas. Ini tentu merupakan suatu keanehan. Seharusnya lampu depan menyala lebih terang ketika digas. Tetapi jika lampu tersebut malah menyala redup saat digas berarti ada kerusakan yang terjadi. Berikut ini kerusakan-kerusakan yang mungkin dialami oleh sepeda motor sehingga memicu timbulnya masalah pada lampu depan tersebut! Penyebab 1. Kondisi Aki sudah Menurun Ini dia y

Kelebihan dan Kekurangan Lampu Xenon Motor

Lampu HID biasa disebut pula sebagai lampu xenon. Lampu xenon merupakan bohlam yang memiliki arus terukur dan didesain secara khusus untuk menciptakan efek cahaya yang kuat. Pada awalnya, lampu ini hanya dipakai untuk mobil semata. Namun belakangan ini, lampu xenon sudah tersedia untuk sepeda motor. Penggunaan lampu xenon kini semakin banyak. Hal tersebut dikarenakan lampu ini memiliki pancaran sinar yang lebih terang daripada bohlam biasa maupun lampu LED. Lampu xenon tidak mempunyai filamen. Prinsip kerja lampu ini sama seperti lampu neon. Gas xenon akan dipijarkan oleh pencetus bunga api yang bekerja layaknya busi. Lampu ini memiliki tabung pijar yang dilengkapi dua elektrode yang berdekatan. Kedua elektrode ini kemudian akan menghasilkan loncatan bunga api pada saat dialiri listrik yang bertegangan tinggi. Setelah itu, gas xenon yang terletak di sekitar elektrode akan menyala. Hasilnya adalah lampu pun menyala terang. Kini semakin banyak jenis-jenis lampu xenon yang beredar d

5 Tips Memilih Lampu Depan (Headlamp) Motor

Sepeda motor dilengkapi dengan beberapa lampu yang memiliki peranannya masing-masing. Ada lampu depan (headlamp), lampu sein, dan lampu belakang/lampu rem. Lampu depan terletak di bagian depan. Fungsinya sebagai penerang jalan. Lampu depan akan menerangi jalan yang ada di depan kendaraan sehingga kita bisa melihatnya dengan baik. Selain itu, lampu ini juga berguna agar pengendara lain bisa lebih menyadari keberadaan motor kita. Lampu depan mempunyai peranan yang sangat penting. Tanpa adanya lampu ini, mustahil Anda bisa berkendara menggunakan sepeda motor pada malam hari yang gelap. Anda akan terperosok jika tetap nekat mengendarai motor tanpa lampu depan di malam hari. Keberadaan Anda di jalan raya juga akan lambat direspons oleh pengendara lain. Pengguna kendaraan yang lain mungkin akan mengira motor Anda sedang berhenti sebab lampunya tidak menyala. Jika lampu depan pada sepeda motor Anda kini sedang rusak, Anda harus menggantinya sesegera mungkin. Berikut ini panduan memil

Kiat-kiat agar Lampu LED Motor Lebih Awet

Kita membutuhkan sepeda motor yang dilengkapi dengan lampu utama sebagai penerangnya. Berkat lampu tersebut, kita bisa tetap berkendara dengan aman dan nyaman pada saat kondisi lingkungan cukup gelap. Bahkan ketika kondisi terang pun, lampu ini tetap diperlukan sebagai salah satu sarana komunikasi dengan pengendara lainnya. Khususnya lampu utama yang bisa membuat pengendara lain lebih awas terhadap keberadaan kita. Kini sudah hadir produk lampu LED khusus untuk sepeda motor. Demi alasan keamanan dan estetika, Anda bisa mengganti lampu utama bawaan pabrik dengan lampu LED ini. Lampu LED menawarkan performa yang lebih baik daripada lampu standar serta kebutuhan listriknya pun lebih hemat. Lampu ini dapat menghasilkan cahaya yang lebih terang tanpa menyilaukan mata. Anda bisa memasang lampu ini untuk menghadirkan kesan yang modern. Biar lampu LED bisa menyala lebih lama dan awet, silakan ikuti kiat-kiat di bawah ini! Kiat 1. Pilih Lampu LED yang Berkualitas Ada berbagai merek